Beranda / /

  • Produk Manufaktur Tetap Mendominasi Capaian Ekspor Nasional
    Ekonomi | 2 bulan lalu
    Produk Manufaktur Tetap Mendominasi Capaian Ekspor Nasional

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Industri pengolahan nonmigas masih menjadi sektor unggulan dalam memberikan kontribusi terhadap capaian kinerja ekspor nasional. Selama ini, sumbangsih pengapalan produk-produk manufaktur tetap menjadi yang tertinggi sehingga turut mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia.

  • Jurus Menperin Dongkrak Kinerja Manufaktur di Tahun 2024
    Ekonomi | 3 bulan lalu
    Jurus Menperin Dongkrak Kinerja Manufaktur di Tahun 2024

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Perindustrian terus berupaya untuk semakin meningkatkan kinerja industri manufaktur pada tahun 2024 di tengah tantangan dampak geoekonomi dan geopolitik global. Sebab, selama ini industri manufaktur menjadi tulang punggung dalam menopang pertumbuhan ekonomi nasional.

  • Peresmian Gerai UMKM di Halaman Masjid Giok, Dorong Pemberdayaan Ekonomi Lokal
    Aceh | 3 bulan lalu
    Peresmian Gerai UMKM di Halaman Masjid Giok, Dorong Pemberdayaan Ekonomi Lokal

    DIALEKSIS.COM | Nagan Raya - Dalam langkah strategis untuk mendorong pertumbuhan ekonomi lokal dan melestarikan kekayaan budaya, Pj Bupati Nagan Raya, Fitriany Farhas, AP., S.Sos., M.Si, meresmikan gerai Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Kawasan Wisata Religi, di halaman Masjid Agung Baitul A'la, yang juga dikenal sebagai Masjid Giok Nagan Raya.

  • Indonesia Optimistis Capai Pertumbuhan Ekonomi di Level 5 Persen pada 2024
    Nasional | 4 bulan lalu
    Indonesia Optimistis Capai Pertumbuhan Ekonomi di Level 5 Persen pada 2024

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Indonesia optimis menyambut 2024. Hal itu dikarenakan pertumbuhan ekonomi Indonesia 2024 masih bisa terjaga di level 5,0 persen.


    Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menjelaskan beberapa faktor yang mendukung optimisme tersebut dalam acara Seminar Nasional Outlook Perekonomian Indonesia 2024 di Jakarta, Jumat (22/12/2023).

  • Kemenperin Apresiasi Peran Besar IKM, Dorong Pertumbuhan Ekonomi Nasional
    Nasional | 4 bulan lalu
    Kemenperin Apresiasi Peran Besar IKM, Dorong Pertumbuhan Ekonomi Nasional

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pemerintah terus berkomitmen untuk mendukung penumbuhan dan pengembangan pelaku industri kecil dan menengah (IKM) di tanah air melalui berbagai program dan kegiatan strategis. Pemberdayaan IKM juga turut didukung oleh berbagai stakeholder lainnya seperti BUMN, BUMD, sektor swasta, akademisi, dan asosiasi, yang bertujuan agar dapat meningkatkan peran IKM dalam memacu perekonomian nasional.

  • Kemiskinan dan Upaya Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Aceh
    Opini | 5 bulan lalu
    Kemiskinan dan Upaya Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Aceh

    DIALEKSIS.COM | Opini - Angka kemiskinan Aceh kini berada pada kisaran 14,45 persen, masih lebih tinggi dari angka kemiskinan rata-rata nasional. Angka kemiskinan Aceh makin menurun tiap tahunnya, namun penurunannya masih berjalan lambat. Beberapa kabupaten masih menunjukkan persentase kemiskinan yang lebih tinggi dari rata-rata provinsi.

  • Keberhasilan Transformasi dan Inovasi Digital Pelayanan Pelanggan PLN Meraih 2 Penghargaan Internasional
    Berita | 6 bulan lalu
    Keberhasilan Transformasi dan Inovasi Digital Pelayanan Pelanggan PLN Meraih 2 Penghargaan Internasional

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - PT PLN (Persero) menjadi perusahaan energi yang mewakili Indonesia dari 16 negara pada ajang Asian Experience Awards 2023. 

    Pada acara penghargaan yang diselenggarakan di Marina Bay Sands Expo and Convention Center Singapura, Kamis (5/10/2023) ini PLN berhasil meraih dua penghargaan yaitu Indonesia User Experience of the Year untuk aplikasi PLN Mobile dan Indonesia Digital Experience of the Year untuk transformasi digital pada lini bisnis untuk kategori energi. 

  • Penguatan Rupiah Dipicu Optimisme Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
    Ekonomi | 6 bulan lalu
    Penguatan Rupiah Dipicu Optimisme Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Analis Bank Woori Saudara BWS, Rully Nova mengatakan, rupiah menguat didorong oleh ekspektasi pertumbuhan ekonomi Indonesia yang tetap tinggi dan inflasi yang rendah. 

    Menurutnya, faktor-faktor ini telah memberikan kepercayaan kepada pasar terkait ketahanan ekonomi Indonesia. Kenaikan nilai rupiah ini diikuti oleh sentimen positif dari pasar terhadap prospek ekonomi Indonesia. 

  • Tingkatkan Pertumbuhan Ekonomi, Aceh Besar Galakkan Ketahanan Pangan
    Aceh | 7 bulan lalu
    Tingkatkan Pertumbuhan Ekonomi, Aceh Besar Galakkan Ketahanan Pangan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Kabupaten Aceh Besar menyatakan terus menggalakkan program ketahanan pangan dalam upaya meningkatkan pertumbuhan ekonomi di kabupaten itu yang ditargetkan pada akhir 2023 sebesar 3,90 persen.

    “Salah satu sasaran untuk mencapai target pertumbuhan tersebut dengan menggalakkan program ketahanan pangan yang akhirnya Aceh Besar dapat mandiri dalam urusan pangan,” kata Pj Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto, Senin (26/9/2023). 



  • Miliki Peta Jalan yang Jelas, PLN Dinilai Terdepan Dalam Transisi Energi
    Aceh | 7 bulan lalu
    Miliki Peta Jalan yang Jelas, PLN Dinilai Terdepan Dalam Transisi Energi

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - PT PLN (Persero) meraih penghargaan kategori perusahaan Terdepan dalam Wujudkan Transisi Energi. Penghargaan yang diberikan dalam ajang Detikcom Awards 2023 ini diterima PLN karena memiliki peta jalan yang jelas dan sukses mendorong transisi energi melalui penggunaan energi bersih di Indonesia.

« 1 2 3 4 »